Pixlr
Image Editor yang satu ini, Sangat mirip dengan Photoshop, berbasis Flash dan yang paling penting adalah “Free”, jadi untuk menggunakannya tidak perlu serial atau semacamnya .Sumo Paint
Sumo Paint sangat mirip dengan Pixlr namun dengan tampilan a la Mac OS X. fiturnya cukup banyak dan mengagumkan.Sketchpad
Hampir sama dengan Kedua Image Editor di atas, namun memiliki fitur lebih sederhana tapi sudah mumpuni untuk edit-edit foto sederhanaDeviantart Muro
Image Editor yang satu ini adalah besutan dari situs komunitas seniman dunia, Deviantart. memiliki tool sederhana namun bekerja baik dengan mousepen sehingga menghasilkan gambar yang berkualitas. anda juga dapat membeli set Brush untuk brush yang lebih keren.
Basis
Flash, Image Editor ini digunakan untuk membuat efek lukisan dari foto
biasa, dengan menggores-goreskan mouse anda efek lukisanpun langsung
jadi.
0 komentar:
Post a Comment